Tanggal 02 Mei diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional. Untuk memperingati Hardinas tersebut, SMP Negeri 3 Gamping melaksanakan upacara bendera di lapangan sekolah pada Kamis, 02 Mei 2024. Pembina upacara yakni Bapak Tamzis Sarwana, S.Sos, M.I.P selaku Panewu Gamping dan anggota OSIS sebagai petugas upacara. Upacara juga dihadiri oleh sejumlah anggota Kapanewon Gamping, Polsek Gamping, Koramil Gamping, Puskesmas Gamping dan KUA...